Cara Upgrade Xiaomi Redmi 1S Ke CM11 4.4.4

Kabar menarik datang untuk pengguna smartphone Xiaomi Redmi 1S yauitu ROM CM11 atau Cyanogenmod buat Redmi 1S dari Xiaomi ini di developed oleh Kra1o5 dari forum HTC Mania.
Seperti kita ketahui bahwa smartphone xiaomi redmi 1s mempunyai beberapa fitur yang sangat canggih dan didukung processor Quad Core 1.6 Ghz yang diproduksi oleh Qualcomm Snapdragon. Untuk kapasitas Ram nya berukuran 1GB yang dipadukan dengan slot MicroSD mencapai 64 Gb.

Peforma bermain game, akan terasa menyenangkan karena Skor Antutu Xiaomi Redmi 1S mampu menembus angka 21 ribu. Berkat GPU Adreno 305, kualitas grafis yang dihasilkan saat bermain game akan sangat optimal, dan mampu melibas berbagai game berkualitas HD dengan lancar.

Langsung saja, Bagi anda yang ingin upgrade Xiaomi Redmi 1S ke ROM CM11 atau Cyanogenmod 11 ikutilah langkah demi langkah di bawah ini :

Perhatian 

  • Saya tidak bertanggung jawab apabila terjadi kesalahan dalam melakukan gagal flashing
  • Sebaiknya backup dulu sebelum melakukan flahsing untuk mengatisipasi bila terjadi kegagalan
  • Ikuti langkah demi langkah dengan benar.
R14 [2014/12/01]:
Fix call recording files
Lower earpiece volume during calls

Cara Penginstalan

Selamat Mencoba :)

No comments for "Cara Upgrade Xiaomi Redmi 1S Ke CM11 4.4.4"